Kegiatan Komsos Bentuk Kemanunggal TNI dan Rakyat

    Kegiatan Komsos Bentuk Kemanunggal TNI dan Rakyat

    SURABAYA - Dalam rangka meningkatkan silaturahmi dan hubungan kerja yang baik di wilayah binaanya, Babinsa Koramil 07/Tenggilis Mejoyo Kodim 0831/Surabaya Timur, Serma Heri melaksanakan sambang wilayah, pemantuan dan Komsos dengan warga binaan di. Pasar Tradisional YKP jl.  Tenggilis Tengah 1 Kendangsari. Senin (09/05/22)

    Dengan kegiatan sambang wilayah guna memantau situasi perkembangan diwilayah binaan dan juga melaksanakan komunikasi sosial (Komsos).

    Babinsa Serma Heri mengungkapkan, bahwa kegiatan sambang, pemantauan dan komsos tersebut bertujuan meningkatkan keamanan dan silaturahmi dengan warga binaan akan tercipta suasana yang nyaman dan sejuk, sehingga memperlancar tugas keseharian sebagai Babinsa di wilayah.

    Danramil 07/Tenggilis Mejoyo Mayor Inf Wahyu Liska Krida Basuki mengatakan, “bahwa kegiatan komsos yang dilakukan anggotanya merupakan bentuk Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, khususnya Babinsa kepada warga masyarakat di wilayah binaannya dengan tujuan untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan.” Jelas Danramil

    SURABAYA
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Danrem 084/Bhaskara Jaya, gelar Halal Bihalal...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Koramil 01 Simokerto Pembersihan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kolonel Kav Donan Resmikan Pelaksanaan Peningkatan Kemampuan Personil Penerangan
    Prajurit TNI AL Ikuti TFG Di HMAS Adelaide

    Ikuti Kami