Pelantikan Pantarlih Pemilu Tahun 2024 Dihadiri Babinsa Koramil 05 Rungkut

    Pelantikan Pantarlih Pemilu Tahun 2024 Dihadiri Babinsa Koramil 05 Rungkut

    SURABAYA - Babinsa Kel. Rungkut Kidul Koramil 0831/05 Rungkut menghadiri kegiatan pelantikan dan sumpah panitia Pemutakhiran Data Pemilih ( Pantarlih) pemilu tahun 2024 bertempat di. Pendopo Kel. Rungkut Kidul Kec. Rungkut jl. Raya Rungkut Asri No. 78, Minggu (12/02/23)

    Sertu Buyung mengatakan, pengambilan sumpah serta penandatangan naskah sebagai pegangan dan pedoman bagi petugas Pemutakhiran Data Pemilih Pemilu Tahun 2024 dalam melaksanakan tugas dilapangan.

    Lanjutnya, agar seluruh peserta Pantarlih untuk mempersiapkan kegiatan kedepannya dengan baik, bahwa Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) dalam melaksanakan tugas harus akurat dalam memasukan data dan akan berpengaruh terhadap hasil akhir.

    Semoga, Pantarlih bekerja dengan harapan tidak ada data pemilih yang terlewatkan. Hasil akhir data harus akurat dan mutakhir sesuai dengan data faktual lapangan, ” tutupnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Pantau Wilayah Binaan Babinsa Koramil 06...

    Artikel Berikutnya

    Buka Seminar Internasional LP Ma'arif, Rektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Warga Antusias Sambut Program Makan Gratis "Mari Nyoblos Mangan Wareg" di Kota Surabaya
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa

    Ikuti Kami